Ruangan Khusus newbie FFN

  Hai...minna!
Halaman ini khusus buat Newbie FFN yang masih pemula!
Aku mau menuntun para author pemula supaya jadi lebih baik,

Dalam pembuatan Fic harus di cantumkan:

PAIRING
Ini berguna supaya para Readers mengetahui Tokoh utama yang di ceritakan di Fic anda.
Misalnya,SasuSaku,NaruHina dll.
FANDOM
Ini juga berguna agar para Readers mengetahui bahwa fict ini menggunakan Tokoh yang diambil dalam Anime tertentu
Misalnya,Fandom:Naruto
DISCLAIMER
Ini juga berguna supaya para Readers mengetahui bahwa, Tokoh yang digunakan pada Cerita adalah buatan orang tertentu,
Misalnya,Masashi Kishimoto
Kalau Tokohnya memang buatan para Author sendiri ya,tulis saja Disclaimernya sesuai Pen name atau Nama asli Anda.
RATED
Ini juga berguna supaya para Readers mengetahui tingkatan tingkatan di Fict,Fic ini biasakah atau mesumkan dll.
misalnya Rated:T/Rated:M
GENRE
Ini berguna supaya para Readers mengetahui suasana dalam Fict
Apa suasananya Romantis,Humor,Persahabatan,Horor dll.
Misalnya,Genre:Friendship/Romance dll.
WARNING
Sebenarnya ini tidak terlalu perlu...
Warning digunakan untuk memberitahu Readers tentang keburukan yang dianggap Author,
Misalnya,WARNING:Ga je,Abal,OOC,Typo....
Atau juga ada yang seperti ini
Don't Like,Don't Read!
SUMARRY
Sumarry berfungsi agar Readers mengetahui inti/pokok permasalahan dalam cerita.

Dan yang perlu diperhatikan dalam pembuatan Fict adalah...
BAHASA
Bahasa yang digunakan harus bahasa yang Efektif/mudah dimengerti!
Dan jangan sekali kali membuat Fct ALAY!,karena itu akan menggaggu para Readers dan juga tidak enak dipandang!
POINT POINT TERTENTU
Seperti apa point point itu?
Point itu seperti yang diatas,
Author harus memperhatikan Pairing,Fandom,Disclaimer,Genre,Rated dan Warning
Semua ini harus dicantumkan di Fict Anda,ingat HARUS!
DESKRIPSI
Deskripsi itu seperti gambaran yang mencerminkan sebuah Tokoh,
Deskripsi harus ada dalam sebuah Fict!
Biasanya Deskripsi terdapat di awalan Cerita,ada juga Deskripsi yang diletakan setelah pembuka!
DIALOG
Dialog harus disertai dengan tanda kutip/" dan Huruf Besar di awalan,
Diakhiran boleh disertai tanda lain seperti !,? dll.
Jika Dialog akan berhenti tanpa keterangan bisa digunakan titik saja
Misalnya,"Aishiteru Sakura".
Tapi,kalau akan menggunakan keterangan
Misalnya,"Aishiteru Sakura",kata Sasuke.
EYD
Biasanya para Readers selalu berkomentar dengan EYD
Jadi EYD benar-benar harus diperhatikan dalam pembuatan Fict,
Jika Anda masih belajar tentang EYD,biasakan Anda menulisnya di WARNING
Misal,Mohon Maaf atas Kesalahan dalam Penulisan dan EYD.

Sekian dariku Minna...!
semoga bermanfaat dan...
GANBATTE...!